Tag: dedawang
-
Pindang Bawean
Sehari sebelum libur Iduladha dua tahun lalu (31/8/2017), Jun mengajak saya, Inggit, Imama, dan Ucup ke Dedawang. Sebuah dusun di pesisir barat laut Pulau Bawean, Kabupaten Gresik. Di sana bermukim nelayan dan pusat produksi pindang khas daerah berjuluk Pulau Putri tersebut. Perjalanan ke dusun di tepi pantai itu hanya sekitar 10 menit dari rumah Jun.…